Selasa, 02 September 2014

Arti seorang pemimpin

Kadang kita lupa siapa kita saat menjadi seorang pemimpin.
Pemimpin selalu memberikan contoh untuk orang disekitarnya.
Kadang kita lupa sering berucap mengenai gaya kepemimpinan seseorang.
Pemimpin selalu mendengar apa orang sekitar katakan.

Pemimpin selalu menjalankan semua amanah dengan amanah, bukan hanya dimulut tetapi dijlalankan.
Kadang kita lupa tentang sebuah amanah.
Pemimpin selalu memimpin dirinya sendiri sebelum memimpin.
Kadang kita terlalu egois memikirkan orang sekitar tapi lupa memimpin diri-nya sendiri.

Jumat, 01 Agustus 2014

Rimini

Kota kecil ini bernama Rimini.
Udara yang sejuk dan dipenuhi wanita yang cantik.
Kota ini jadi salah satu best view untuk lihat sunset.

Kota ini memiliki pantai yang kece untuk sun bathing, ke arah selatan banyak ditemui kebun anggur dan kebun zaitun. *siap-siap tipsy.

Beberapa menit sebelum meninggalkan kota ini, saya berkata: 'Terima kasih untuk Rimini, someday saya akan kembali lagi bersama keluarga tercinta".

Kesini yuk, iya sama kamu.

















Rabu, 30 Juli 2014

Loyalitas brand

Pernah gak mengalami siklus jatuh cinta?
Rela ngelakuin apa aja buat sang pujaan hati?
Namanya juga sudah cinta, trus mau apa?
Itu bukan cinta bung.

Kalo bicara tentang brand, ada seseorang yang cinta banget sama suatu brand. Dia rela melakukan apa saja untuk dapetin brand itu. Bahkan dia rela ngantri dan merogoh kantong cukup dalam untuk mendapatkan brand itu. Mungkin bisa dibilang loyalitas.

Orang mau bilang apa tentang brand-nya, tutup mata saja. Gw udah suka ya suka aja, katanya. :p

Uniknya, tidak semua brand mengerti karakter audience-nya. Bagaimana cara memperlakukan audience-nya dan melakukan pendekatan.

Beruntunglah marketing yang melihat potensi ini, untuk dijadikan salah satu cara untuk meraih hati konsumennya. Itulah cinta sesunggunya, kedua belah pihak mencoba untuk mengerti siapa dirinya.

Selasa, 22 April 2014

Fokus

Fokus boy..
Kayaknya lw harus fokus deh..
Udah deh lw fokus aja..
Lw gak capek ya? It's time to focus..

Sebenarnya apa sih arti fokus?




Kamis, 13 Februari 2014

San Marino..

Dari semua tempat yang gw kunjungi, sepertinya San Marino jadi kota sekaligus negara yang masih terbayang sampai sekarang *gaya

Negara yang indah dengan bangunan tempo dulu yang menggambarkan betapa megah & terjaganya kota ini.

San marino cocok banget buat yang mencari kedamaian dan ketenangan. Kalo bicara penduduk lokal, mereka sangat ramah dan welcome dengan para wisatawan yang berkunjung.























 



Italy!

Ketakutan itupun sirna ketika pertama kali menginjakan kaki di Milan :D
Mungkin inilah liburan paling mewah yang pernah saya lalui. Fasilitas yang serba premium dengan jamuan yang istimewa.

Ahh..surga rasanya!